Koramil 0622-06/Parakansalak Babinsa Bojonglongok Serda Andrianis Jaga Silaturahmi Dengan Masyarakat

    Koramil 0622-06/Parakansalak Babinsa Bojonglongok Serda Andrianis Jaga Silaturahmi Dengan Masyarakat
    Koramil 0622-06/Parakansalak Babinsa Bojonglongok Serda Andrianis Jaga Silaturahmi Dengan Masyarakat

    Sukabumi - Babinsa dan Babinkantibmas dan satgas Desa Bojonglongok melaksanakan Komsos atau Komunikasi Sosial dengan berbagai elemen warga masyarakat.

    Menurut Serda Andrianis bahwa Komsos itu perlu dilakukan oleh setiap orang. Komsos kalau di masyarakat bisa disebut silaturahmi.

    "Menjaga silaturahmi itu adalah ibadah, " kata Adrianis, Rabu 06 Juli 2022.

    Adrianis juga menjelaskan lagi lebih luas, bahwa dengan Komsos ini bisa menjadikan berbagai macam kegiatan dan merekatkan persaudaraan.

    "Kegiatan-kegiatan sosial dan gotong-royong lahir dari komunikasi sosial yang baik, " jelasnya.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Danramil 0622-04/Cikidang Berserta Anggota...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Bojonggenteng Monitoring PMK pada...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Program Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Pro Masyarakat dari Mulai Bedah Rumah dan Pengobatan Gratis
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar

    Ikuti Kami